Belajar & Beramal
Sebaik-baik manusia adalah yang memiliki manfaat kepada manusia lain
profil sekolah
Visi
Terwujudnya Pelajar Sepanjang Hayat yang Beriman Bertaqwa, Luhur dalam Pekerti, Prima dalam Prestasi, dan Berwawasan Lingkungan
Misi
1. Merancang pembelajaran yang menarik dan menyenangkan yang mampu memotivasi peserta didik untuk selalu belajar dan menemukan pembelajaran.
2. Membangun lingkungan sekolah yang membentuk peserta didik memiliki akhlak mulia melalui rutinitas kegiatan keagamaan dan menerapkan ajaran agama melaui cara berinteraksi di sekolah.
3. Membina dan mengembangkan budi pekerti luhur serta budaya bangsa menuju bangsa yang santun
4. Membudayakan sikap Senyum, Sapa, Salam, Sopan, dan Santun ( 5 S) di lingkungan sekolah.
5. Memberikan bimbingan dan pembinaan pembelajaran secara intensif
6. Melaksanakan program pengayaan dan perbaikan yang berkesinambungan
7. Membina dan mengembangkan minat dan bakat untuk meraih prestasi, baik akademik maupun non akademik
8. Memberikan pelayanan khusus dan pendampingan khusus terhadap Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
9. Mewujudkan lingkungan sekolah yang bersih, rindang, indah, dan nyaman serta sehat, harmoni, aman dan tertib (BERIMAN dan SEHATI)
10. Mewujudkan partisipasi warga sekolah dalam upaya pelestarian lingkungan
11. Mewujudkan partisipasi warga sekolah dalam penerapan perilaku ramah lingkungan dan perilaku hidup hemat.
Tim Manajemen
Kepala Sekolah
Bendahara Sekolah
Operator Sekolah
Tenaga Pendidik
Guru Kelas
Guru Penjaskes
Guru Muatan Lokal
Guru Baca Tulis Al-Qur’an
Guru Pendidikan Lingkungan Hidup
Guru Agama Islam
Guru Bahasa Inggris
Guru Pembimbing Khusus
Tenaga Kependidikan
Tata Usaha Sekolah
Pustakawan
Penjaga Sekolah
Sambutan Kepala SDN
Selamat datang di website resmi SDN 1 Guntung Payung.
Puji dan syukur kami haturkan ke hadirat Allat SWT, atas berkat, rahmat dan ridho-Nya maka website ini akhirnya bisa terwujud. Semoga melalui website ini kebutuhan dan layanan komunikasi dapat memenuhi harapan masyarakat dan pihak-pihak yang berkepentingan.
Tujuan utama website ini adalah sebagai media informasi kepada masyarakat luas tentang keberadaan sekolah, sehingga sekolah menjadi lebih dikenal dan siap menerima masukan dan kritik membangun.
RUMIASIH, M.Pd.
Kepala SDN 1 Guntung Payung
Ingin melakukan kegiatan PPL disini?

Pemenuhan Standar
Ekstrakurikuler
Rombongan Belajar
Anak Berkebutuhan Khusus (ABK)
Guru dan Tenaga Kependidikan
Kepala Sekolah, Guru, dan Tata Usaha





























PRESTASI YANG PERNAH DIRAIH
jUARA iII Paduan Suara
jUARA i Sepak Bola
jUARA i Lagu Daerah
jUARA i Pramuka
jUARA i Membaca Al-Qur’an
jUARA i Pramuka
jUARA IIi LKBB Regu Putri se Kota Banjarbaru
jUARA III Pramuka Bid. Kesenian Lu – LA
jUARA Ii PMR
jUARA i Baca Puisi Tk SD / MI
jUARA I Baasin SD Putri HAORNAS ke 30
jUARA IIi Giat Galang Spenles Scout Action Part II Tk.SD seKota Banjarbaru
jUARA IIi Bulu Tangkis Putera O2SN Tk. SD seKota Banjarbaru
jUARA Ii Bidang Wide Game Giat Galang ke 6 Kec. Land. Ulin L.Anggang
jUARA i Balogo SLTP HAORNAS ke 30
jUARA Ii Balogo SLTP HAORNAS ke 30
jUARA IIi Balogo SLTP HAORNAS ke 30
jUARA i Bulu Tangkis Putri O2SN tk. Kota Banjarbaru
jUARA i Cerdas Cermat Pentas Seni PAI SD se Kec. Landasan Ulin Liang Anggang
jUARA hARAPAN i Pildacil Pentas Seni PAI SD se kecamatan Landasan Ulin & Liang Anggang
jUARA iii FL2SN Phantomim
jUARA ii Futsal Tingkat Kota
jUARA harapan iii PBB Tingkat Provinsi
jUARA I Yel-yel Adiwiyata Tingkat Kota
jUARA iI Senam Putra O2SN Tingkat Kota
jUARA Iii Senam Putra O2SN Tingkat Kota
jUARA i Lomba Speling Bee Tingkat Kota
jUARA ii Cerdas Cermat matematika Tingkat Kota
jUARA ii Lomba Mewarnai
jUARA iii Lomba OSN Matematika Tingkat Kota
jUARA I Lomba FLS2N Kriya Anyam Tingkat Provinsi
jUARA II Lomba Renang Tingkat Provinsi Kal-Sel
jUARA III Pertandingan Basket Putra Tk. Kota
jUARA HARAPAN III Pesta Penggalang Season 2 Cabang Cerdas Cermat Putri Tk. Kota